PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG CORONA VIRUS DISEASE-19 (COVID-19) TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT

Authors

  • eva dwi ramayanti Keperawatan, British Indian Ocean Territory

DOI:

https://doi.org/10.35913/jk.v10i1.243

Keywords:

Corona Virus Disease-19 COVID-19;, Pendidikan kesehatan, Tingkat pengetahuan

Abstract

Latar Belakang:Kematian dan Kesakitan akibat Corona Virus Disease atau disingkat Covid-19 masih cukup tinggi. Coronavirus adalah virus RNA dengan ukuran partikel 120-160 nm. Coronavirus merupakan keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit pada manusia dan hewan. Pada manusia biasanya menyebabkan penyakit infeksi saluran pernafasan, mulai flu biasa hingga penyakit yang serius seperti Middle East Respiratory Syndrome (MERS) dan Sindrom Pernafasan Akut Berat/ Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS) (WHO, 2020). Tujuan:Penelitian ini membuktikan apakah adanya pengaruh pendidikan kesehatan tentang COVID-19 terhadap tingkat pengetahuan masyarakat di Kelurahan Pojok Kota Kediri Tahun 2021. Metode penelitian:Penelitian ini merupakan penelitian Pre Eksperimen. Populasi penelitian ini sebanyak 22 orang dan jumlah sampelnya adalah 20 orang yang dipilih dengan teknik Probability Sampling tepatnya  metode Simple Random Sampling. Variabel yang di ukur pendidikan kesehatan tentang COVID-19  sebagai variable independen, sedangkan tingkat tingkat pengetahuan tentang COVID-19 sebagai variabel dependen.Hasil: Uji statistic yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji non Non parametric Uji Wilcoxon di dapatkan Nilai signifikasi atau p Value = 0,000 < a = 0,05 maka dapat di simpulkan ada pengaruh pendidikan kesehatan tentang COVID-19 terhadap tingkat pengetahuan masyarakat di Kelurahan Pojok Kota Kediri Tahun 2021.Kesimpulan: edukasi kesehatan mampu meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang Covid 19. Saran: perlunya peningkatan edukasi keseahtaan yang sejenis untuk menambah pengetahuan dan motivasi warga tentang kesehatan ditengah pandemi.

Kata Kunci: Corona Virus Disease-19 COVID-19), Pendidikan kesehatan, Tingkat pengetahuan.

References

Badan Nasional Penanggulangan Bencana. (2021). Update perkembangan covid-19, BNPB : Jakarta.

Diah Handayani et al, 2020. Perhimpunan Dokter Paru Indonesia-2020-Pnemonia covid-19 diagnosis dan penalaksanaan di Indonesia

Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan RI. Pedoman Kesiapsiagaan Menghadapi Infeksi Novel Coronavirus (2019nCoV). Available from: https://covid19.kemkes.go.id/downloads/#.Xtva kWgzbIU [Accessed 30 January 2020]

Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan RI. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease (COVID-19) Revisi ke 3. [Internet] 2020. [cited 14 February 2020] Available from: https://covid19.kemkes.go.id/downloads/#.Xtva kWgzbIU

Kementrian Kesehatan RI. (2020) pedoman penatalaksanaan Covid-19 EDISI 3, KEMENKES RI, Jakarta.

Kementrian Kesehatan RI. (2021) update perkembangan Covid-19 di Indonesia, KEMENKES RI, Jakarta.

Maulana, H. (2012). Promosi Kesehatan. Jakarta : Buku

Notoatmodjo, Soekidjo. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Pendidikan dan perilaku kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Pendidikan dan perilaku kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Nursalam, 2008. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Pedoman Skripsi, Tesis, dan Instrumen Penelitian. Jakarta : Salemba Medika Hidayat, 2008

Perhimpunan Dokter Paru Indonesia. 2020. Pnemonia covid-19 diagnosis dan penalaksanaan di Indonesia, PDPI, Jakarta

Satuan Tugas Covid-19 Jawa Timur. (2021) Update Perkembangan Covid-19 Jawa Timur, SATGAS COVID JATIM, Surabaya.

Satuan Tugas Covid-19 Kota Kediri. (2021) Update Perkembangan Covid-19 kota Kediri, SATGAS COVID Kota Kediri, Kediri

Suliha, U. 2017. Pendidikan Kesehatan. Jakarta: EGC.

World Health Organization. (2021) Update corona virus disease-19 in the wordl, WHO, Indonesia Jakarta.

World Health Organization. Global surveillance for human infection with novel Coronavirus (2019-nCoV). [Internet]. 2020 [cited 20 March 2020] Available from: https://www.who.int/publications/i/item/globalsurveillance-for-human-infection-with-novelcoronavirus-(COVID-19)

World Health Organization. Laboratory testing for 2019 novel coronavirus (2019-nCoV) in suspected human cases. [Internet]. 2020 [cited 19 March 2020]. Available

Downloads

Published

2022-07-29

How to Cite

dwi ramayanti, eva. (2022). PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG CORONA VIRUS DISEASE-19 (COVID-19) TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT . Jurnal Kesehatan, 10(1), 1–12. https://doi.org/10.35913/jk.v10i1.243

Issue

Section

Original article

Citation Check

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.